Pengelompokkan Tumbuhan Dikotil dan Monokotil
Pengelompokkan Tumbuhan Dikotil dan Monokotil - Kali ini postingannya mengenai, pengelompokkan tumbuhan dikotil dan monokotil, untuk memperjelas pemahaman kita mengenai materi ini, setelah sebelumnya dengan posting mengenai perbedaan antara tumbuhan dikotil dan monokotil.. ok, langsung saja.
Tumbuhan monokotil dikelompokkan menjadi 5 suku, yaitu: Rumput-rumputan (Graminae), ex : jagung, padi
Pinang-pinangan (Palmae), ex : kelapa, sagu
Pisang-pisangan (Musaceae), ex : pisang ambon, raja
Anggrek-angrekan (Orchidaceae), ex : anggrek, vanili
Jahe-jahean (Zingiberaceae), ex : jahe, kunyit
macam-macam tumbuhannya |
Tumbuhan dikotil dikelompokkan menjadi 5 suku, yaitu:1. Jarak-jarakan (Euphorbiaceae), ex : jarak, ubi, karet
2. Polong-polongan (Leguminoceae), ex : pete, kacang
3. Terung-terungan (Solanaceae), ex : terong, cabe, tomat
4. Jambu-jambuan (Myrtaceae), ex : jambu biji, jambu air
5. Komposite (Compositae), ex : bunga matahari
2. Polong-polongan (Leguminoceae), ex : pete, kacang
3. Terung-terungan (Solanaceae), ex : terong, cabe, tomat
4. Jambu-jambuan (Myrtaceae), ex : jambu biji, jambu air
5. Komposite (Compositae), ex : bunga matahari