Saturday, 22 December 2012

Pengertian Transformasi dan Rumus Transformasi

Pengertian Transformasi dan Rumus Transformasi – Di MATEMATIKA SMA, kita akan mempelajari materi Transformasi, kalau saya tidak slah, materi ini akan kita pelajari di SMA kelas XII. Berikut ini pengertian transformasi dan rumus transformasi.

1. Pengertian Transformasi
Transformasi T dibidang adalah suatu pemetaan titik pada suatu bidang ke himpunan titik pada bidang yang sama. 
Jenis-jenis transformasi yang dapat dilakukan antara lain :
a.    Translasi (Pergeseran)
b.    Refleksi (Pencerminan)
c.    Rotasi (Perputaran)
d.    Dilatasi (Perkalian)

2. Translasi dan Operasinya

Translasi (pergeseran) adalah pemindahan suatu objek sepanjang garis lurus dengan arah dan jarak tertentu.
 
Jika translasi 
 memetakan titik P (x, y) ke titik P’(x’, y’) maka x’ = x + a dan y’ = y + b atay P’ (x + a, y + b ) ditulis dalam bentuk : 
 

3. Refleksi (Pencerminan) 
a. Pencerminan terhadap sumbu x
Matriks percerminan :
b. Pencerminan Terhadap sumbu y 
Matriks Pencerminan:

c. Pencerminan terhadap garis y = x 
Matriks Pencerminan
 
d. Pencerminan terhadap garis y = -x 
Matriks Pencerminan:
e. Pencerminan terhadap garis x = h 
Matriks Pencerminan:
Sehingga:
f. Pencerminan terhadap garis y=k 
Matriks Pencerminan : 



Sehingga:

 
g. Pencerminan terhadap titik asal O (0, 0)
Matriks Pencerminan :
Sehingga: 
h. Pencerminan terhadap garis y = mx dimana m = tan q
Itulah Pengertian Transformasi dan Rumus Transformasi semoga bermanfaat buat teman-teman dalam menyelesaikan masalah MATEMATIKA.

Comments